EBARA

EVMS Model

Ebara EVMS adalah pompa Vertical yang memiliki banyak impeller dengan material terbuat dari Baja antikarat. Dilengkapi dengan Mech Seal yang mempermudah perawatan serta standar flange yang memiliki banyak pilihan.

  • Tekanan Kerja Maksimal : 1.6/2.5 MPa (16bar/25bar)
  • Suhu Cairan: -30 Celsius sampai 140 Celcius
  • Distribusi Air Bersih
  • Pembangkit Listrik